Rabu, 26 Mei 2010

Proposisi

1. Menentukan kalimat proposisi atau bukan kalimat proposisi.
a. Proposisi
Karena kalimat tersebut dapat dibuktikan kebenarannya.
b. Bukan proposisi
Karena kalimat tersebut menggambarkan sebuah keinginan seseorang.
c. Proposisi
Karena kalimat tersebut dapat dibuktikan kebenarannya.
d. Bukan proposisi
Karena kalimat tersebut menunjukkan kalimat perintah.
e. Proposisi
Karena kalimat itu merupakan kalimat yang dapat dibuktikan kebenaranya.
f. Bukan proposisi
Karena kalimat tersebut merupakan kalimat pengharapan.
g. Bukan proposisi
Karena kalimat tersebut merupakan mengandung kalimat tanya.
h. Bukan proposisi
Karena kalimat tersebut merupakan kalimat yang menyatakan suatu perintah.
i. Proposisi
Karena kalimat tersebut menyatakan suatu pendapat.
j. Bukan proposisi
Karena kalimat tersebut berupa kalimat ajakan.
k. Proposisi
Karena kalimat tersebut berisikan fakta yang dapat dibuktikan kebenarannya.
l. Bukan proposisi
Karena kalimat tersebut merupakan kalimat pengharapan.

2. Menentukan proposisi yang mengandung inferensi atau implikasi.
a. implikasi
b. inferensi
c. inferensi
d. implikasi
e. implikasi
f. implikasi

Tidak ada komentar:

Posting Komentar